Sabtu, 04 Juli 2015

Tampilan Dapodik Versi 3.04 Tahun 2015

Assalamua'laikum wr.wb...

Pada bulan juli sudah memasuki tahun pelajaran 2015/2016 sekolah sudah melaksanakan penerimaan siswa baru tentunya sudah menjadi agenda tahunan Operator Sekolah akan input data siswa baru.


Untuk kita ketahui bersama Dapodikdas versi 3.04 yang bakal rilis sesuai Kalender Dapodikdas pada 10 Juli tahun 2015 versi dari pacth atau pun bundling instaler 3.04 bisa di Unduh pada laman resmi klik Download Dapodikdas 3.04

Kegunaan utama Dapodikdas 3.04 seperti yang disampaikan Yusuf Rokhmat,MT admin dapodikdas,

1. Untuk melakukan atau meluluskan siswa yang telah tamat/lulus pada sekolah kita di tahun pelajaran 2014/2015, akan dilakukan di versi dapodikdas 3.04

2. Input Siswa baru tahun pelajaran 2015/2016 akan dilakukan pula pada dapodikdas versi 3.04.


Dapodikdas 3.04 Ini Fungsi Utamanya
Jadi intinya kita tunggu kelahiran Dapodik 304 untuk melakukan kedua hal tersebut yang tak akan lama lagi berhadir, saat ini tugas kita hanya tunggu dan lihat apa mungkin ada fiture-fiture tambahan pada versi dapodikdas 3.04 atau mungkin ada pedoman baru cara penggunaan dapodik versi 3.04

=====================================================================
Sumber Dari: http://kkgjaro.blogspot.com

0 comments:

Posting Komentar

◄ Posting Baru Posting Lama ►
 

Total Tayangan Halaman

Arsip Blog

Copyright © 2012. Slamet Al Matra - All Rights Reserved B.thank's to goggle by Theme Bamz

Selamat datang di Blog Slamet Al Matra'Portal Informasi Guru dan Operator Sekolah Dasar. Terima kasih telah berkunjung diblog kami,Semoga bermanfaat.